Komandan Resimen Kavaleri 2 Marinir Hadiri Upacara HUT ke 79 TNI AL
SURABAYA | Jejakperistiwa.com – Komandan Resimen Kavaleri 2 Marinir Letkol Mar La Ode Jimmy Herizal Rahman, M.Tr.Hanla., M.M. menghadiri Upacara HUT ke 79 TNI AL di Dermaga Madura Koarmad II, Ujung Surabaya, Selasa. (10/09/2024). Upacara peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 TNI AL bertemakan “Dengan Semangat Jalesveva Jayamahe TNI AL Siap Mewujudkan Nusantara Baru Indonesia Maju”. Bertindak selaku Inspektur upacara (Irup) Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, M.Tr.Opsla. Pangkoarmada II. Pada kesempatan tersebut, Irup membacakan amanat Panglima Tentara Nasional Indonesia, “Saya ucapkan Dirgahayu ke-79 TNI Angkatan Laut bagi seluruh Prajurit dan PNS TNI Angkatan Laut dimanapun bertugas dan berada, para peserta upacara yang…
