PORDI Kabupaten Mojokerto Ikuti Turnamen Domino ” Lisna Beauty Cup 3 di Sidoarjo
SIDOARJO | Jejakperistiwa.com – Ketua PORDI Jawa Timur H.Muhammad Alyas,SH,MH.secara resmi membuka Event Open Turnamen Lisna Beauty Cup 3I yang digelar oleh Persatuan Olahraga Domino Indonesia (Pordi) Sidoarjo Jawa Timur. Pembukaan Kegiatan Open Turnamen yang diikuti sekitar 300 pasang pemain tersebut berlangsung pada hari Sabtu, (08/02/2024), di Cafe Lisna Jl.Jenggolo Sidoarjo. Adapun para peserta yang akan mengikuti Open Turnamen Domino Lisna Beauty Cup 3 berasal dari Surabaya, Sidoarjo, Kab.Malang, Pasuruan , Gresik, Bondowoso, Situbondo, Kota Mojokerto dan Kabupaten Mojokerto yang bertekad untuk meraih juara dan akan membawa pulang sejumlah hadiah yang telah disiapkan panitia dan pihak sponsor. Dalam sambutannya, Alyas…
